Kredit HP Syarat Cukup KTP Emang Bisa? Begini Caranya

Kredit HP Syarat Cukup KTP Emang Bisa? Begini Caranya

Mungkin dalam benak kalian, tidak percaya kalau ada kredit HP syarat cukup KTP tanpa DP dan tanpa survey yah?
Awalnya pun saya demikian, tapi semenjak melihat artikel di https://rajatender.com, akhirnya saya pun menjadi percaya, bahkan admin mencobanya langsung.

Yang mana minggu lalu berhasil mendapatkan HP baru merk Xiaomi, yaitu Xiomi Note 10 yang 5G dengan hanya modal KTP doang.

Lumayan juga sih, sebab berkat adanya itu, saya jadi terbantu. Karena posisinya memang sedang membutuhkan HP baru karena yang lama sudah usang dan ketinggalan jaman.

Perlu Anda ketahui, HP lama saya adalah Xiaomi Note 5. Usang banget bukan? Kalau tidak salah, itu dibeli 4 tahun yang lalu.

Nah setelah saya mencobanya sendiri sampai mendapatkan Xiaomi tersebut, akhirnya saya memutuskan untuk menuliskan ulang proses kreditnya.

Kredit HP Syarat Cukup KTP Emang Bisa? Begini Caranya

Kredit HP Syarat Cukup KTP

Sebelum saya mengetahui kebenaran ini dari blog rajatender, saya taunya kalau mau kredit HP itu ribet. Harusnya menyiapkan inilah, itulah. Dan bahkan yang paling berat adalah menyiapkan uang mukanya.

Namun setelah dijelaskan di blog tersebut dan membaca beberapa artikel lain, seperi cara melakukan kredit HP di Shopee.

Akhirnya admin memutuskan untuk mencoba kredit hp syarat cukup KTP melalui Shopee saja, sesuai rekomendasi.

Kredit HP Syarat Cukup KTP Pakai Shopee

Untuk prose melakukan kredit tersebut, menurut sumber yang saya baca. Admin disuruh memiliki akun terlebih dahulu.

Akhirnya admin memutuskan untuk membuat akun Shopee lewat redirect Email. Caranya gampang kok.

  1. Install Shopee di Playstore
  2. Klik Daftar
  3. Daftar Pake email saja
  4. Isi beberapa formulir yang ada di layar
  5. Dan tak lupa setuju dengan semua ketentuan yang berlaku

Nah kemudian setelah berhasil membuat akun, saatnya saya melakukan aktivasi Shopee utama maupun Paylater.

Karena katanya nanti yang bisa modal KTP doang adalah Shopee Paylater. Kemudian untuk tata cara aktivasinya pun gampang.

Cukup upload KTP, dan beberapa dokumen lainya. Nanti kalau di ACC, maka bakal dapat limit kredit. Lalu dari limit kredit itulah Anda bisa mengajukan kredit.

Untuk pengajuan kredit HP syarat cukup KTP pake Shopee Pay Later, maka caranya seperti ini.

  1. Login ke Shopee
  2. Cek limit Paylater milik Anda
  3. Cari HP yang harganya ada di bawah limit tersebut
  4. Tentukan metode pembayaran menggunakan Shopee Paylater
  5. Atur tenor cicilan
  6. Isi kolom lainnya, terutama alamat pengiriman
  7. Lakukan checkout jika sudah diisi semua
  8. Kalau Shopee Pay Later memang sudah diaktivasi, biasanya sih pasti diterima. Contohnya ya saya ini

Tinggal nanti dilunasi saja cicilanya. Misalkan ambil yang 6 bulan. Berarti lunas 6 bulan lagi.

Tapi ya gitu, jangan sampai kabur yah? Soalnya kredit HP tidak dibayar juga ada hukumnya loh. Bisa dipidana kalau Shopee Nya mau.

Jadi saran saya, untuk dilunasi saja. Begitupun admin, niat mau dilunasi, karena itu memang kewajiban saya.